Akantetapi, para ahli tidak selamanya bersikap kaku sebab berbagai penyakit fatal memang sulit disembuhkan kecuali dengan terapi genetik. Maka muncul pendapat tentang perlu adanya dispensasi. Dispensasi itu dikeluarkan oleh Komite Rekayasa Genetika dari Nasional Institute of Health (NIH) Amerika Serikat pada pertengahan tahun 1990.

1. Berbagai contoh produk bioteknologi. 1. Minuman beralkohol 2. Domba kloning 3. Hormon interferon 4. Tape ketan 5. Antibodi monoklonal Produk bioteknologi modern adalah ..... A. 1, 2 dan 3 B. 1, 3 dan 4 C. 2, 3 dan 4 D. 2, 3 dan 5 E. 3, 4 dan 5 2. Penerapan Bioteknologi untuk mendapatkan varietas-varietas unggul akan menjurus pada…. A. menurunkan kualitas lingkungan B. menurunkan kualitas produk pertanian C. meningkatnya keanekaragaman ekologi D. meningkatnya keanekaragaman genetik E. meningkatnya jenis hama tanaman 3. Mikroorganisme yang efektif untuk pembuatan sel tunggal adalah …. A. Spirulina dan Fusarium B. Bakteri dan jamur C. Spirulina dan Chlorella D. Penicillium dan Saccharomyces E. Chlorella dan Penicillium 4. Dalam pembuatan yoghurt, susu kental, ditanami mikroba sejenis Streptococcus, Thermophillus. Tujuannya adalah …. A. menurunkan lemak dan asam B. menurunkan suhu dan asam C. meningkatkan cita rasa D. meningkatkan keasaman E. menurunkan kadar asam 5. Tahap-tahap teknologi plasmid untuk memproduksi insulin adalah …. A. pemotongan plasmid → gen insulin → bakteri B. gen insulin dipotong → cangkok ke bakteri → plasmid C. pemotongan gen insulin → plasmid → bakteri D. bakteri dipotong → gen insulin → plasmid E. gen insulin → bakteri → plasmid 6. Hibridoma sering digunakan untuk memperoleh antibodi. Sel hibridoma merupakan peleburan virus dan bakteri B. kanker dan limfosit C. bakteri dan sel limfosit D. bakteri dan kanker E. virus dan sel limfosit Materi Prinsip-Prinsip Bioteknologi Mapel Biologi kelas 12 SMA Materi Penerapan Bioteknologi Mapel Biologi kelas 12 SMA Soal Bioteknologi Mapel Biologi Kelas 12 SMA 7. Penolakan masyarakat terhadap penanaman kapas transgenik di Sulawesi, karena menimbulkan kekhawatiran pada ekosistem yakni ...... A. Kapas transgenik tidak ekonomis B. Teknik pembentukan kapas transgenik menggunakan virus C. Kapas transgenik diduga membawa penyakit menular berbahaya D. Pergeseran biodiversitas tanaman kapas asli secara besar-besaran E. Kapas transgenik sulit dirawat oleh petani stempat 8. Proses pembentukan organism baru, yang secara alamiah tidak mungkin terjadi di alam dapat diperoleh dengan cara teknik rekayasa genetika. Teknik rekayasa genetika didukung/ ditunjang oleh adanya hal-hal berikut, kecuali …. A. Ditemukan enzim endonuklease restriksi B. Adanya sel yang mampu berfusi C. Adanya teknik fermentasi D. Ditemukan enzim ligase E. Ditemukannya plasmid 9. Bioteknologi dapat diterapkan untuk mengubah dan meningkatkan nilai tambah pangan, serta pembuatan sumber pangan baru dengan bantuan mikroba. Hubungan yang benar antara mikroba dengan produk yang dihasilkan adalah …… 10. Pemanfaatan aplikasi bioteknologi untuk pemenuhan kebutuhan pangan sudah mulai beralih ke pemanfaatan PST Protein Sel Tunggal karena memiliki kelebihan kecuali ... A. nilai ekonomi tinggi B. sumber energinya cukup banyak C. kadar protein tinggi ± 80% D. media pembiakannya selulosa, methanol atau minyak bumi E. semua orang bisa melakukannya 11. Bioteknologi di bawah adalah ... A. Hibridoma B. Kloning C. Transplantasi gen D. Kultur jaringan E. Transplantasi nucleus 12. Berikut ini beberapa bahan makanan yang difermentasikan oleh mikroorganisme dengan produk-produknya Hubungan yang benar antara bahan mentah dengan mikroorganisme dan produknya adalah ... A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 E. 3 dan 5 13. Perhatikan pernyataan ini ! Kultur jaringan dapat meningkatkan produksi suatu tanaman. Rekayasa genetika dapat meningkatkan kualitas dari tanaman pangan. Cara konvensional peningkatan mutu pengadaan pangan umumnya lebih mudah diterima masyarakat dari produk bioteknologi. Produk biotektologi dikhawatirkan menjadi bahan polutan biologi. Yang menunjukkan kekurangan dari bioteknologi adalah …. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 3 dan 4 14. Berikut ini pernyataan tentang pengelolaan limbah dengan menggunakan mikroorganisme. Untuk memberantas hama dapat digunakan pestisida biologi Pestisida biologi berupakan mikroorganisme pestisida biologi berfungsi mengganti bahan kimia pembasmi insekta hama Untuk mempercepat reproduksi hama dapat digunakan feromon insekta Feromon insekta merangsang insekta untuk melakukan perkawinan Pernyataan di atas yang benar adalah … A. 1–2–3 B. 1–3–4 C. 2–3–4 D. 2–3–5 E. 3–4–5 15. Berikut ini merupakan peranan bakteri dalam pemisahan logam Thiobacillus ferooxidans tumbuh pada lingkungan yang mengandung zat organik Thiobacillus ferooxidans adalah salah satu spesies kemolitotrop bakteri pemakan batuan Bakteri Khemoitotrop memperoleh energi dari oksidasi zat organik Para penambang mineral melakukan pembiakan murni terhadap Thiobacillus ferooxidans untuk pemisahan logam murni Pernyataan di atas, yang benar ditunjukkan oleh nomor … A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 2 dan 4 KUNCI JAWABAN 1. D 6. B 11. D 2. E 7. D 12. B 3. C 8. C 13. E 4. D 9. D 14. D 5. B 10. C 15. E 1. Keberhasilan rekayasa genetika yang mampu menghasilkan tumbuhan unggul dan pengembangan hasilnya terus-menerus telah meningkatkan kekuatiran banyak kalangan, khususnya ahli biologi karena ...A. gen-gen unggul plasma nutfah menjadi inaktifB. menurunkan populasi plasma nutfahC. sifat unggul tidak dapat dipertahankanD. memberikan keunggulan yang sesaat pada manusiaE. sifat unggul memiliki toleransi yang tinggi terhadap lingkungan2. Pada umumnya, tanaman transgenik mempunyai sifat-sifat unggul yang diinginkan, namun tanaman tersebut dapat merusak ekosistem, contohnya penanaman tanaman transgenik tahan hama dapat mengakibatkan ...A. Dalam waktu yang lama hama, akan menjadi kebal sehingga memerlukan pestisida dosis tinggiB. Tanaman di sekitarnya yang berbeda jenis tumbuh kerdil karena tanaman transgenik banyak menyerap unsur haraC. Populasi kupu-kupu yang membantu proses penyerbukan musnah dan produksi tanaman menurunD. Hewan yang mengonsumsi tanaman transgenik menjadi mandul karena terkontaminasi gen asingE. Tubuh tanaman transgenik tidak dapat diuraikan oleh bakteri sehingga menjadi limbah pertanian3. Penerapan bioteknologi untuk memperoleh varietas varietas unggul akan menjurus pada …A. Menurunkan kualitas lingkunganB. Meningkatnya jenis hama tanamanC. Meningkatnya keanekaragaman ekologiD. Meningkatnya keanekaragaman geneticE. Menurunkan kualitas produk pertanian4. Suatu organisme dimodifikasi gen-nya dengan cara mengganti urutan basa nitrogen pada DNA yang ada dengan basa nitrogen yang lain sehingga terjadi perubahan sifat pada organisme tersebut. Proses di atas merupakan rekayasa genetika dengan menggunakan teknik ...A. Rekombinasi genB. HibridomaC. Kultur jaringanD. Fusi selE. Teknologi plasmid5. Bioteknologi dibedakan menjadi bioteknologi tradisional dan modern. Bioteknologi tradisional meliputi memanfaatkan....A. Fermentasi, dasar mikrobiologi dan sifat totipotensiB. Rekayasa DNA, dasar mikrobiologi dan biokimiaC. Dasar mikrobiologi, biokimia dan fermentasiD. Rekayasa DNA, bakteri dan fermentasiE. Dasar mikrobiologi, rekayasa genetika dan fermentasi6. Melalui teknik rekombinasi gen yang memanfaatkan bakteri dapat diperoleh insulin dalam jumlah banyak dan cepat. Bagaimana prinsip dasar teknik tersebut ?A. Gen insulin sel pankreas dapat disisipkan pada plasma bakteriB. Sel prokarion bakteri dan sel eukarion pankreas melebur membentuk sel hibridC. Bakteri mengalami perubahan struktur kimia secara totalD. Gen insulin dapat bekerja lebih ekspresif pada Seluruh gen-gen bakteri dapat memproduksi insulin7. Berikut ini yang bukan termasuk pemanfaatan rekayasa genetika untuk meningkatkan kualitas kesehatan manusia yaitu ...A. Terapi gen sel sumsum tulangB. InsulinC. Antibody monoclonalD. AntibioticE. Interferon8. Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam pembuatan asam sitrat adalah ..A. Aspergillus oryzaeB. Aspergillus nigerC. Aspergillus soyaeD. Aspergillus flavusE. Aspergillus wentii9. Bahaya dari bioteknologi, kecuali ..A. Menambah keanekaragam hayatiB. Memunculkan organisme strain jahatC. Mengganggu keseimbangan lingkunganD. Digunakan untuk senjata biologisE. Menyalahi hukum dan nilai masyarakat10. Dampak positif dari bioteknologi adalah dapat mengolah limbah sehingga menjadi tidak berbahaya. Ada bakteri yang ikut campur pada pengolahan limbah tersebut yaitu....A. Bakteri Pseudomonas spB. Bakteri ThuringiensisC. Bakteri Lactobacillus bulgaricusD. Bakteri MetanobacteriumE. Bakteri Arthrobacter11. Hubungan yang benar antara mikroba dengan produk yang dihasilkan melalui proses bioteknologi adalah….A. Penicillium camemberti = nata de cocoB. Acetobacter xylinum = kejuC. Rhizopus oligosporus = protein sel tunggalD. Candidas utilis = tempeE. Lactobacillus bulgaris = yoghurt12. Produk yang mengandung organisme hasil rekayasa bioteknologi harus diberi label dengan jelas guna memberi informasi kepada konsumen mengenai produk yang dikonsumsi. Merupakan pencegahan tehadap dampak yang menyebabkan...A. AlergiB. IritasiC. InveksiD. RadiasiE. Patogen Super13. Teknologi plasmid dalam rekayasa genetika adalah…. A. Penyambungan gen tertentu dengan DNA bakteriB. Pemotongan gen tertentu untuk dibuangC. Mengidentifikasi gen tertentu untuk pemotonganD. Mengganti gen dengan gen lainE. Mencari gen tertentu yang cocok dengan DNA bakteri14. Ntibodi monoclonal hasil bioteknologi dimanfaatkan untuk…..A. melawan kankerB. mendiagnosa penyakit infeksiC. menekan kerusakan sel dan jaringan yang terkena kankerD. mengatasi gangguan fisiologiE. mengurangi dampak difungsi kelenjar endokrin15. Teknik rekayasa genetika didukung/ditunjang oleh adanya hal-hal berikut , kecuali….A. ditemukannya plasmidB. ditemukan enzim endonuklease restriksiC. adanya teknik fermentasiD. adanya sel yang mampu berfusiE. ditemukan enzim ligase16. Proses pembentukan organisme baru yang secara alamiah tidak mungkin terjadi di alam dapat diperoleh dengan cara…..A. penyemaianB. rekayasa genetikaC. pembentukan bibit unggulD. evolusi E. mutasi17. Salah satu produk bioteknologi yaitu Nterferon yang mempunyai fungsi….A. sebagai hormon pertumbuhanB. membasmi hama tanamanC. meningkatkan ketahanan tubuhD. mendiagnosis suatu penyakitE. mengobati penyakit akibat virus18. Pengertian revolusi hijau adalah….A. pengubahan lahan tidak produktif menjadi area pertanianB. tindakan penggunaan bibit unggul untuk meningkatkan hasil panenC. budidaya ganggang sebagai makananD. perluasan lahan pertanian untuk menambah jumlah produksiE. pengembangan teknologi pertanian untuk meningkatkan produksi pangan19. Salah satu kerugian penggunaan radiasi dalam penemuan bibit unggul tanaman poliploid yaitu ...A. timbul sifat letalB. terbentuk spesies baruC. terbentuk tanaman yang beragamD. plasma nutfa tertentu punahE. tanaman tidak dapat dikembangbiakkan secara seksual20. Salah satu Bioinsektisida adalah ....A. RhizopusB. Penicilium chrysogenumC. Eschericia coliD. Trichoderma barzianumE. Clostridium butyrium ryzae21. Mikroorganisme yang bermanfaat untuk memisahkan logam dari bijihnya yaitu ...A. Xanthomonas champrestrisB. Pseudomonas spC. Aspergillus flavusD. Thiobacillus ferro-oxidansE. Bacillus thuringiensis22. Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam pembuatan tempe yaitu ...A. Penicilium NotatumB. SacharomycesC. Aspergilus wentiD. RhizopusE. Acetobacter xylinum Materi Prinsip-Prinsip Bioteknologi Mapel Biologi kelas 12 SMA Materi Penerapan Bioteknologi Mapel Biologi kelas 12 SMA Soal Bioteknologi Mapel Biologi Kelas 12 SMA 23. Berikut ini yang bukan merupakan persyaratan agar bioteknologi ioteknologi kultur jaringan akan berhasil yaitu ...A. pengaturan suhu lingkungan yang baikB. pemilihan eksplan yang baikC. dilakukan dalam keadaan aseptikD. penggunaan medium yang cocokE. eksplan ditempatkan pada suhu tinggi secara intensif24. Salah satu temuan penting di bidang kedokteran adalah pembuatan antibodi monoclonal. Terobosan bioteknologi ini didasarkan pada …A. teknologi rekayasa genetika dengan menyambung gen yang berbedaB. peleburan sel myeloma dan limfosit B untuk menghasilkan hibridomaC. kemampuan hewan percobaan menghasilkan antibodiD. kemampuan setiap sel untuk memperbanyak diriE. cepatnya mikroorganisme berkembang biak dalam kelenjar limfa25. Tanaman transgenik dapat mengakibatkan dampak negatif karena tanaman itu dapat menyebabkan ….A. jumlah hama pengganggu meningkatB. keanekaragaman hayati meningkatC. ketidakseimbangan ekosistemD. sumber plasma nutfah semakin banyakE. tanaman lain disekitarnya mati26. Penggunaan makhluk hidup dan hasil-hasilnya untuk menyediakan barang dan jasa merupakan pengertian…A. KomensalismeB. BakteriologiC. BioteknologiD. BiogasE. Simbiosis27. Spergilus wenti merupakan mikroorganisme yang digunakan dalam pembuatan….A. Coca-ColaB. TempeC. OncomHerbeautyD. Minuman beralkoholE. Nata de coco28. Salah satu temuan penting di bidang kedokteran adalah pembuatan antibodi monoklonal. Terobosan bioteknologi ini didasarkan pada ....A. teknik kultur jaringanB. teknologi hibridoma C. pencangkokan genD. teknologi plasmidE. pencangkokan nukleus29. Nata de coco merupakan produk bioteknoloogi yang memanfaatkan mikroorganisme....A. Eschericia coliB. Acetobacter xylinumC. RhizopusD. Neurospora crassaE. Sacharomyces30. Dalam bidang pertanian tanaman jagung transgenik yang mengandung bakteri Rhizobium sp. Memiliki keunggulan karena….A. kandungan protein dan karbohidrat sangat tinggiB. tahan terhadap serangan hama serangga dan jamurC. dapat memupuk dirinya sendiri dengan mengikat nitrogenD. produksinya tinggi dan rasa manis serta enakE. tahan hidup pada daerah yang kering dan tandus31. Suatu perkebunan membutuhkan tanaman yang mempunyai kemampuan atau daya tahap terhadap hama atau penyakit. Teknik bioteknologi yang dapat dilakukan untuk memenuhi kebutuhan tersebut adalah ...A. hibridomaB. kloning transferC. Kultur jaringanD. transgenik E. inti kloning embrio32. Pemuliaan tanaman untuk memperoleh bibit unggul dengan cara memindahkan gen tertentu dari suatu species lain dengan perantaraan mikroorganisme dinamakan ...A. Mutasi buatanB. Kultur jaringanC. TransplantasiD. Rekayasa geneticE. Radiasi induksi33. Berikut ini yang bukan merupakan contoh bioteknologi konvensional yaitu ...A. bakteri asam laktatB. keju C. kecapD. antibiotik E. bakteri insulin34. Suatu teknik reproduksi hewan dengan cara menggabungkan inti sel somatis dengan sel telur yang telah dihilangkan intinya dalam bioteknologi dinamakan ...A. rekayasa genetikaB. kloning C. hibridomaD. kultur jaringan E. fusi sel35. Pupuk buatan yang mempunyai fungsi untuk menyuburkan daun yaitu ....A. UreaB. DSPC. TSPD. ZAE. SabunSoal Essay Tentang Bioteknologi1. Jelaskan perbedaan antara bioteknologi konvensional dan modern!2. Jelaskan pengertian bioteknologi!3. Sebutkan manfaat bioteknologi!4. Sebutkan dampak negatif bioteknologi!5. Berikan contoh produk bioteknologi konvensional!Kunci Jawaban/ Pembahasan Soal BioteknologiJawaban Soal Essay1. Perbedaan bioteknologi konvensional dan modern antara lain 1 Hasil yang dihasilkan bioteknologi konvensional kurang efisiendibandingkan modern. 2 Bioteknologi konvensional tidak memodifikasi agen biologis yang digunakan sedangkan bioteknologi modern sering memodifikasi agen biologis yang digunakan, 3 Bioteknologi modern sering berhubungan dengan tahap analisis gen dan DNA serta rekombinasi gen dan DNA sedangkan bioteknologi konvensional tidak. 4 Biaya yang dibutuhkan untuk menjalankan bioteknologi konvensioanal lebih sedikit dibandingkan bioteknologi Bioteknologi adalah suatu metode yang melibatkan makhluk hidup untuk menghasilkan produk baru yang bermanfaat bagi manusia. Singkatnya, bioteknologi adalah cabang ilmu yang mempelajari cara memanfaatkan organisme hidup dalam melakukan proses produksi untuk menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi Manfaat bioteknologi antara lain 1 dapat menghasilkan obat, menghasilkan antibiotik, Dapat mengurangi pencemaran lingkungan, 4 Dapat meningkatkan hasil produksi pertanian dari tanaman transgenik4. Beberapa dampak negatif bioteknologi adalah Rusaknya ekosistem, Hilangnya beberapa jenis hewan dan tumbuhan tertentu, Dapat menyebabkan alergi, Terjadinya pencemaran biologis5. Contoh bioteknologi konvensional seperti tempe, tape, oncom, kecapJawaban Soal Pilihan Ganda1 B 8 B 15 C 22 D 29 B2 A 9 A 16 B 23 E 30 C3 D 10 A 17 C 24 B 31 D4 A 11 E 18 E 25 C 32 C5 C 12 A 19 B 26 C 33 E6 A 13 A 20 D 27 C 34 B7 B 14 E 21 D 28 B 35 DDemikianlah informasi yang bisa kami sampaikan, mudah-mudahan dengan adanya Soal Bioteknologi Mapel Biologi Kelas 12 SMA/MA ini para siswa akan lebih semangat lagi dalam belajar demi meraih prestasi yang lebih baik. Selamat belajar!! Pencarian yang paling banyak dicarirangkuman bioteknologi kelas 12soal biologi kelas 12 semester 2materi bioteknologi kelas 12materi biologi kelas 12 semester 2cabang bioteknologi yang mempelajari tentang makhluk hidup berukuran mikro adalahpengertian bioteknologibioteknologi konvensionalcontoh bioteknologi

31 Analisa Sistem Pada unit ini haruslah tergambar permasalahan yang didukung oleh data-data. Hal inilah yang menjadi baseline atau kondisi sekarang. REY PERMANA 2018020001 TEKNIK INFORMATIKA KONSENTRASI REKAYASA PERANGKAT LUNAK Telah diperiksa dan disetujui untuk diajukan sebagai salah satu syarat untuk menempuh Ujian Skripsi guna

Pengertian Rekayasa Genetika – Apa yang dimaksud dengan rekayasa genetika? Apa yang dimaksud dengan rekayasa genetik dalam bioteknologi? Apa tujuan dari rekayasa genetika? Agar lebih memahaminya, kali ini kita akan membahas tentang pengertian rekayasa genetik, tujuan, manfaat, jenis proses, dampak dan contoh rekayasa genetik secara lengkap. Baca Juga Pengertian Kultur Jaringan Rekayasa genetika atau disebut juga modifikasi genetika adalah manipulasi langsung gen suatu organisme menggunakan bioteknologi. Hal tersebut merupakan satu set teknologi yang digunakan untuk mengubah susunan genetik dari sel, termasuk transfer gen yang ada dan melintasi batas spesies untuk menghasilkan organisme yang meningkat. Rekayasa genetika adalah suatu bioteknologi yang mencakup manipulasi gen, cloning gen, DNA rekombinan, teknologi modifikasi genetik, dan genetika modern dengan menggunakan berbagagi macam prosedur. Istilah rekayasi genetika secara meluas menggambarkan manipulasi/pemindahan gen dengan membuat DNA rekombinan melalui penyisipan gen dalam upaya untuk mendapatkan produk baru yang lebih unggul. DNA rekombinan adalah hasil penggabungan dua materi genetik yang berasal dari dua organisme yang berbeda dan memiliki sifat atau fungsi yang dikehendaki sehingga organisme penerimanya mengekspresikan sifat atau fungsi sesuai dengan apa yang diinginkan. Umumnya, hampir semua objek yang digunakan dalam rekayasa genetika adalah golongan organisme, mulai dari tingkat sederhana hingga kompleks. Organisme unggul yang dihasilkan dalam proses rekayasa genetika disebut organisme transgenik. Munculnya rekayasa genetika berawal dari usaha untuk menyingkap materi genetik yang diwarisi dari satu generasi ke generasi yang berikutnya. Saat orang-orang mengetahui bahwa kromosom merupakan materi genetik yang membawa gen, maka saat itu rekayasa genetika muncul. Tujuan rekayasa genetika adalah untuk mengembangkan dan memperbaiki sifat, tanaman, hewan dan makhluk hidup lainnya. Klasifikasi Jenis Rekayasa Genetik Berikut ini macam-macam rekayasa genetik, diantaranya yaitu Rekombinasi DNA Rekombinasi DNA adalah teknik pemisahan dan penggabungan DNA dari satu spesies dengan DNA dari spesies lain dengan tujuan mendapatkan sifat baru yang lebih unggul. Berikut beberapa produk yang dihasilkan dari rekombinasi gen, diantaranya yaitu Pembuatan Insulin Insulin ini dihasilkan dari rekombinasi DNA sel manusia dengan plasmid bakteri Insulin yang dihasilkan lebih murni dan baik diterima oleh tubuh manusia karena mengandung protein manusia dibandingkan dengan insulin yang disintesis dari gen pankreas hewan. Pembuatan Vaksin Hepatitis Vaksin hepatitis dihasilkan dari rekombinan DNA sel manusia dengan sel ragi Saccharomyces. Vaksin yang dihasilkan tersebut berupa virus yang dilemahkan dan apabila disuntikkan ke dalam tubuh manusia akan membentuk antibodi sehingga kebal terhadap serangan hepatitis. Fusi Sel Fusi Sel atau teknologi hibridoma adalah peleburan dua sel yang berbeda menjadi satu kesatuan menjadi protein yang sangat baik yang mengandung gen asli dari keduanya yang disebut hibridoma. Hibridoma sering digunakan untuk mendapatkan antibodi dalam pemeriksaan kesehatan dan pengobatan. Contohnya fusi sel manusia dengan sel tikus. Tujuan fusi yaitu menghasilkan hibridoma berupa antibodi yang mampu membelah dengan cepat. Sifat tersebut didapatkan dari sel manusia berupa antibodi yang difusikan dengan sel kanker tikus berupa mieloma yang mampu membelah dengan cepat. Transfer Inti Kloning Baca Juga Pengertian Bioteknologi Kloning adalah proses reproduksi yang bersifat aseksual untuk menciptakan replika yang tepat bagi suatu organisme. Teknik kloning akan menghasilkan spesies baru yang secara genetik persis sama dengan induknya yang biasanya dikerjakan di laboratorium. Spesies baru yang dihasilkan tersebut disebut klon. Klon tersebut diciptakan oleh proses yang disebut transfer inti sel somatik. Transfer inti sel somatik merupakan proses yang mengacu pada transfer inti dari sel somatik ke sel telur. Sel somatik merupakan semua sel di tubuh kecuali kuman. Mekanismenya yaitu inti sel somatik akan dihapus dan dimasukkan ke dalam telur yang tidak dibuahi yang memiliki inti yang telah dihapus. Telur dengan intinya tersebut akan tetap dijaga hingga menjadi embrio. Embrio tersebut nantinya akan ditempatkan di dalam ibu pengganti dan berkembang di dalam ibu pengganti. Contoh keberhasilan kloning yaitu kloning pada domba dolly. Domba dolly direproduksi tanpa bantuan domba jantan, melainkan diciptakan dari kelenjar susu yang diambil dari domba betina. Kelenjar susu dari domba finndorset dimanfaatkan sebagai donor inti sel dan sel telur domba blackface sebagai resipien. Penggabungan kedua sel tersebut memanfaatkan tegangan listrik 25 volt yang pada akhirnya terbentuk fusi antara sel telur domba blackface tanpa nukleus dengan sel kelenjar susu domba finndorsat. Dalam tabung percobaan hasil fusi ini akan berkembang menjadi embrio yang selanjutnya akan dipindahkan ke rahim domba blackface, sehingga spesies baru yang dihasilkan merupakan spesis dengan ciri yang identik dengan domba finndorset. Proses dan Teknik Rekayasa Genetika Sederhananya, tahapan proses rekayasa genetika meliputi Mengindetifikasikan gen dan mengisolasi gen yang diinginkan Membuat DNA/AND salinan dari RNAd. Pemasangan cDNA pada cincin plasmid. Penyisipan DNA rekombinan kedalam tubuh/sel bakteri. Membuat klon bakteri yang mengandung DNA rekombinan. Pemanenan produk. Dalam praktiknya, proses rekayasa genetika tersebut mengadopsi prinsip rekayasa berikut ini Kloning Gen Kloning gen adalah tahapan awal rakayasa genetika. Adapun tahapan dalam kloning gen diataranya yaitu pemotongan DNA menjadi fragmen dengan ukuran beberapa ratus hingga ribuan kb kilobase, selanjutnya fragmen tersebut dimasukkan ke dalam vektor bakteri untuk kloning. Berbagai macam vektor didesain untuk membawa DNA dengan panjang yang berbeda. Setiap vektor hanya mengandung satu DNA yang kemudian teramplifikasi membentuk suatu klon di dalam dinding bakteri. Dari setiap klon sejumlah fragmen DNA akan diisolasi yang selanjutnya akan diekspresikan. DNA rantai tunggal akan diubah menjadi rantai ganda dengan bantuan DNA polimerase. Fragmen DNA yang dihasilkan selanjutnya dikloning ke dalam plasmid untuk menghasilkan bank cDNA. Sequensing DNA Sekuensing adalah teknik penentuan urutan basa suatu fragmen DNA yang membutuhkan proses dan waktu yang lama. Sekarang proses Sekuensing ini sudah bersifat automatis, dalam artian sekuensing yang dilakukan memungkinkan dalam skala industri hingga ribu kilobasa/hari. Amplifikasi Gen secara In-Vitro Baca Juga Pengertian Fermentasi Proses amplifikasi DNA untuk mensitesis komplementer suatu fragmen DNA yang dimulai dari suatu rantai primer dikenal dengan teknik PCR Polimerase Chain Reaction. Konstruksi Gen Setiap gen terdiri dari promotor yaitu daerah yang bertanggungan jawab untuk transkripsi gen yang berakhir pada wilayar terminator, gen pendanda dipilih yaitu gen yang berperan sebagai resistensi antibiotik yang membantu membedakan perubahan sel, dan terimanator. Konstruksi gen mengandung sedikitnya daerah promotor, daerah transkrip, dan daerah terminator. Untuk itu, konstruksi gen disebut vektor ekspresi. Konstruksi gen mengimplikasikan penggunaan elemen seperti enzim restriksi yang memotong DNA pada daerah spesifik, sistesis nukleotida secara kimiawi, amplifikasi fragmen DNA secara in vitro menggunakan teknik PCR Polimerase Chain Reaction, serta menyambung fragmen DNA yang berbeda dengan ikatan kovalen menggunakan enzim ligase. Selanjutnya, fragmen tersebut ditambahkan dalam plasmid yang kemudian ditransfer ke dalam bakteri membentuk klon bakteri. Klon bakteri ini akan diseleksi dan diamplifikasi. Penambahan elemen dalam konstruksi gen bergantung pada tujuan eksperimen, terutama dimana jenis sel konstruksi tersebut akan diekspresikan. Transfer Gen ke Dalam Sel Suatu gen hasil isolasi bisa ditranskripsikan secara in vitro dan mRNA-nya juga bisa ditranskripsikan pada suatu sistem bebas sel. Untuk dikodekan secara efektif dan ditranslasikan menjadi protein, suatu gen harus ditransfer ke dalam sel yang secara alami bisa mengandung semua faktor yang dibutuhkan dalam proses transkripsi dan translasi. Dalam praktiknya, transfer gen terdiri atas variasi teknik diantaranya fusi sel, penggunaan senyawa kimia, elektroporasi, mikroinjeksi, dan injeksi menggunakan vektor virus. Manfaat Rekayasa Genetika Rekayasa genetika sangat bermanfaat untuk kehidupan manusia. Berdasarkan aspeknya, manfaat rekayasa genetika diantaranya yaitu Bidang Industri Di bidang industri, prinsip rekayasa genetika dimanfaatkan dalam upaya pengkloningan bakteri untuk beberapa fungsi tertentu seperti melarutkan logam-logam langsung dari dalam bumi, menghasilkan bahan mentah kimia seperti etilen yang dibutuhkan untuk pembuatan plastik, menghasilkan bahan kimia yang digunakan sebagai pemanis pada pembuatan berbagai macam minuman dan lain sebagainya. Bidang Farmasi Dalam bidang farmasi, rekayasa genetika dimanfaatkan dalam usaha pembuatan protein yang sangat dibutuhkan untuk kesehatan. Protein ini merupakan gen hasil pengkloningan bakteri yang berperan dalam mengongtrol sintesis obat-obatan yang apabila diproduksi secara alami akan membutuhkan biaya yang mahal. Bidang Kedokteran Manfaat rekayasa genetik dibidang kedokteran diantaranya yaitu Pembuatan Insulin Insulin yang dulunya di sintesis hewan mamalia sudah dapat dihasilkan dengan melakukan pengkloningan bakteri. Insulin yang dihasilkan ini jauh lebih baik dan lebih bisa diterima oleh tubuh manusia dibandingkan insulin yang di sintesis dari hewan. Pembuatan Vaksin terhadap Virus AIDS Mengingat AIDS merupakan virus yang berbahaya dan bisa menyerang sistem kekebalan tubuh, maka dalam upaya pencegahan penyakit tersebut peneliti membuat vaksin dengan memanfaatkan rekayasa genetika dalam upaya proteksi diri terhadap penularan virus AIDS. Baca Juga Pengertian Metabolisme Terapi Gen Rekayasa genetika juga dimanfaatkan dalam upaya terapi kelainan genetik dengan disisipkannya beberapa gen duplikat secara langsung ke dalam sel seseorang yang mengalami kelainan genetis. Bidang Pertanian Di bidang pertanian, rekayasa genetika banyak dimanfaatkan dalam upaya penyisipan gen ke dalam sel sel tumbuhan sehingga memberikan banyak keuntungan seperti Menghasilkan tanaman yang mampu menangkap cahaya dengan lebih efektif untuk meningkatkan efisiensi fotosintesis. Menghasilkan tanaman yang mampu menghasilkan pestisida sendiri. Menggantikan pemakaian pupuk nitrogen yang mahal namun banyak digunakan dengan melakukan fiksasi nitrogen secara alamiah seperti pada tanaman padi. Dapat digunakan untuk mendapatkan tanaman baru yang lebih menguntungkan lewat pencangkokan gen, seperti pada golongan solanaceae. Bidang Peternakan Di bidang peternakan atau hewan ternak, rekayasa genetika banyak dimanfaatkan dalam upaya penyisipan gen ke dalam sel-sel hewan tertentu dengan menerapkan prinsip rekayasa genetika. Hewan yang paling banyak digunakan yaitu sapi. Rekayasa di bidang peternakan memberikan banyak manfaat, diantaranya seperti Diperoleh vaksin yang bisa mencegah mencret ganas pada anak babi. Diperoleh vaksin yang efektif terhadap penyakit kuku dan mulut, yang merupakan penyakit ganas dan menular pada sapi, domba, kambing, rusa dan babi. Sedang dilakukan pengujian hormon pertumbuhan tertentu untuk sapi yang diharapkan dapat meningkatkan produksi susu. Dampak Rekayasa Genetika Dampak dari rekayasa genetika diantaranya yaitu Tanaman transgenik tertentu bisa memungkinkan keracunan, alergi, perbedaan nutrisi dan komposisi, serta adanya kemungkinan menyebabkan bakteri dalam tubuh manusia menjadi resisten terhadap antibiotik tertentu. Terlepasnya organisme transgenik di alam bebas tanpa pengawasan dapat menghasilkan pencemaran biologis yang berdampak pada terganggunya ekosistem dan meningkatnya prevalensi penyakit tertentu. Menyisipkan DNA atau gen organisme lain yang tidak berkerabat, dianggap sebagai pelanggaran terhadap hukum alam dan masih sulit di terima oleh masyarakat. Untuk itu, rekayasa genetika yang dilakukan pada manusia dianggap sebagai penyimpangan moral dan pelanggaran etik. Contoh Produk Rekayasa Genetika Berikut ini beberapa contoh produk rekayasa genetika Hewan transgenik, mulai dari bahan asal hewan transgenik dan hasil olahannya. Ikan transgenik, mulai dari bahan asal ikan transgenik dan hasil olahannya. Tanaman transgenik, mulai dari bagian dan hasil olahannya. Jasad renik transgenik, mulai dari hasil olahannya dan produk metabolismenya. Baca Juga Pengertian Anabolisme Demikian artikel pembahasan tentang pengertian rekayasa genetik, tujuan, manfaat, jenis proses, dampak dan contoh rekayasa genetik secara lengkap. Semoga bermanfaat

dalamteknik rekayasa genetika didukung oleh adanya hal hal berikut ,kecuali adanya ..A.plasmid, 1 hour ago Uncategorized 0 Teknodaring - Halo teman teknodaring semuanya! teknodaring adalah website berbagi ilmu untuk siswa dan pakar edukasi lainnya, belajar bersama untuk selesaikan masalah atau tugas yang rumit sekalipun.
Materi MA - hai semua,. Hari ini saya menampilkan soal dan pembahasan tentang materi Bioteknologi mapel Biologi kelas 12. Pembahasannya ada dibawah sendiri. Semoga artikel ini bisa jadi referensi kalian, dan selamat belajar!!!Soal dan pembahasan latihan penilaian harian!1. Perhatikan ciri-ciri bioteknologi berikut ! 1 Perbaikan genetik tidak terarah. 2 Hasil tidak dapat diperkirakan 3 Memerlukan waktu relative lama 4 Pengaruh jangka panjang belum diketahui Memerlukan teknologi canggih Ciri bioteknologi konvensional ditunjukkan oleh angka…. A. 1, 2, dan 3 B. 1, 3, dan 5 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 4, dan 5 E. 3,4, dan 5 2. Kloning merupakan salah satu teknik dalam bioteknologi modern yang dapat dilakukan dengan cara …. A. menggabungkan dua sel yang berasal dari jaringan yang berbeda dalam suatu medan listrik. B. menyisipkan gen asing ke organisme sehingga diperoleh sifat yang tidak sama dengan induknya. C. menumbuhkan jaringan atau sel tumbuhan dalam suatu media buatan secara septik. D. memasukkan inti sel donor ke sel telur yang telah dihilangkan inti selnya. E. membiakkan sel telur dan sel sperma secara in vitro di laboratorium. 3. Dalam teknik kultur jaringan, bagian tumbuhan yang ditumbuhkan dalam media kultur dinamakan…. A. Kalus B. Eksplan C. Planlet D. Jaringan E. Subkultur 4. Teknologi DNA rekombinan dimanfaatkan dalam dunia kesehatan untuk memproduksi vaksin. Prinsip pembuatan vaksin dengan teknologi ini adalah.. A. mengisolasi gen pengkode senyawa antigen dari mikrob inangnya untuk dilemahkan dan meghasilkan antigen murni. B. mensterilkan gen pengkode senyawa antigen pada sel mikrob untuk disisipi dengan plasmid pengode vaksin. C. memotong gen pengode senyawa antigen pada mikrob untuk digabungkan dengan sel tubuh. D. menyimpan sel inti tubuh dengan sel pengode seyawa pathogen pada plasmid mikroba. E. menyuntikkan mikrob pathogen yang sudah dilemahkan ke tubuh sehat agar terbentuk antibodi. 5. Pada teknik perbanyakan tanaman melalui kultur jaringan, perkembangan tanaman yang dilalui secara berurutan adalah…. A. Kalus-plantlet-eksplan B. Eksplan-plantlet-kalus C. Eksplan-kalus-plantlet D. Plantlet-kalus-eksplan E. Plantlet-eksplan-kalus 6. Kloning merupakan teknologi yang digunakan untuk menghasilkan individu yang secara genetik identik dengan induknya. Teknologi ini apabila diterapkan pada berbagai jenis hewan dalam jangka waktu panjang dapat menyebabkan dampak negatif yaitu…. A. akan terjadi isolasi reproduksi antar spesies B. menghasilkan individu berumur pendek C. akan terjadi kepunahan secara missal D. menurunkan jumlah anggota populasi E. menurunkan keanekaragaman hayati 7. Streptomisin merupakan salah satu jenis antibiotik yang dihasilkan oleh bakteri Streptomyces griseus. Antibiotic tersebut dimanfaatkan manusia untuk…. A. menghambat pertumbuhan mikroorganisme pathogen B. meningkatkan kekebalan tubuh C. melarutkan darah beku D. mengurangi rasa sakit E. menurunkan demam 8. Bunga anyelir transgenik tahan terhadap kelayuan karena…. A. telah disisipi gen yang mengode poduksi etilen B. telah direkayasa agar tidak menghasilkan sitokinin C. telah disisipi gen laktoferin sehingga tidak mudah busuk D. telah disisipi gen yang kurang sensitive terhadap etilen E. disilangkan dengan anyelir transgenic yang mampu bertahan segar dalam waktu lama 9. Bioteknologi tidak selalu aman bagi lingkungan. Tanaman transgenic dikhawatirkan menimbulkan ancaman terhadap lingkungan berupa…. A. tanah menjadi tandus akibat pemakaian pupuk kimia B. timbulnya wabah penyakit baru yang sulit diobati C. bakteri dan jamur pembusuk meningkat jumlahnya D. membutuhkan banyak pestisida untuk membunuh hama E. terjadinya pencemaran gen apabila menyerbuki tanaman sejenis 10. Bakteri Pseudomonas putida mampu mendegradasi tumpahan minyak bumi di laut dengan cara…. A. memutus ikatan karbon B. memutus ikatan aldehid C. memfermentasi minyak bumi menjadi polyester D. mereaksikan asam sulfat dengan minyak bumi E. mendegradasi minyak bumi menjadi gas metana 11. Berbagai contoh produk bioteknologi. 1. Minuman beralkohol 2. Domba kloning 3. Hormon interferon 4. Tape ketan 5. Antibodi monoklonal Produk bioteknologi modern adalah ..... A. 1, 2 dan 3 B. 1, 3 dan 4 C. 2, 3 dan 4 D. 2, 3 dan 5 E. 3, 4 dan 5 12. Penerapan Bioteknologi untuk mendapatkan varietas-varietas unggul akan menjurus pada…. A. menurunkan kualitas lingkungan B. menurunkan kualitas produk pertanian C. meningkatnya keanekaragaman ekologi D. meningkatnya keanekaragaman genetik E. meningkatnya jenis hama tanaman 13. Mikroorganisme yang efektif untuk pembuatan sel tunggal adalah …. A. Spirulina dan Fusarium B. Bakteri dan jamur C. Spirulina dan Chlorella D. Penicillium dan Saccharomyces E. Chlorella dan Penicillium 14. Dalam pembuatan yoghurt, susu kental, ditanami mikroba sejenis Streptococcus, Thermophillus. Tujuannya adalah …. A. menurunkan lemak dan asam B. menurunkan suhu dan asam C. meningkatkan cita rasa D. meningkatkan keasaman E. menurunkan kadar asam 15. Tahap-tahap teknologi plasmid untuk memproduksi insulin adalah …. A. pemotongan plasmid → gen insulin → bakteri B. gen insulin dipotong → cangkok ke bakteri → plasmid C. pemotongan gen insulin → plasmid → bakteri D. bakteri dipotong → gen insulin → plasmid E. gen insulin → bakteri → plasmid 16. Hibridoma sering digunakan untuk memperoleh antibodi. Sel hibridoma merupakan peleburan dari …. A. virus dan bakteri B. kanker dan limfosit C. bakteri dan sel limfosit D. bakteri dan kanker E. virus dan sel limfosit 17. Penolakan masyarakat terhadap penanaman kapas transgenik di Sulawesi, karena menimbulkan kekhawatiran pada ekosistem yakni ...... A. Kapas transgenik tidak ekonomis B. Teknik pembentukan kapas transgenik menggunakan virus C. Kapas transgenik diduga membawa penyakit menular berbahaya D. Pergeseran biodiversitas tanaman kapas asli secara besar-besaran E. Kapas transgenik sulit dirawat oleh petani stempat 18. Proses pembentukan organism baru, yang secara alamiah tidak mungkin terjadi di alam dapat diperoleh dengan cara teknik rekayasa genetika. Teknik rekayasa genetika didukung/ ditunjang oleh adanya hal-hal berikut, kecuali …. A. Ditemukan enzim endonuklease restriksi B. Adanya sel yang mampu berfusi C. Adanya teknik fermentasi D. Ditemukan enzim ligase E. Ditemukannya plasmid 19. Bioteknologi dapat diterapkan untuk mengubah dan meningkatkan nilai tambah pangan, serta pembuatan sumber pangan baru dengan bantuan mikroba. Hubungan yang benar antara mikroba dengan produk yang dihasilkan adalah …… Jenis Mikroba Produk Makanan/ Minuman A. B. C. D. E. Acetobacter xylinum Candida utilis Rhizopus oligosporus Lactobacillus bulgaricus Penillium camemberti Keju lunak Tempe Protein sel tunggal PST Yoghurt Nata de coco 20. Pemanfaatan aplikasi bioteknologi untuk pemenuhan kebutuhan pangan sudah mulai beralih ke pemanfaatan PST Protein Sel Tunggal karena memiliki kelebihan kecuali ... A. nilai ekonomi tinggi B. sumber energinya cukup banyak C. kadar protein tinggi ± 80% D. media pembiakannya selulosa, methanol atau minyak bumi E. semua orang bisa melakukannya21. Bioteknologi di bawah adalah ... A. Hibridoma B. Kloning C. Transplantasi gen D. Kultur jaringan E. Transplantasi nucleus 22. Berikut ini beberapa bahan makanan yang difermentasikan oleh mikroorganisme dengan produk-produknya Hubungan yang benar antara bahan mentah dengan mikroorganisme dan produknya adalah ... A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 E. 3 dan 5 23. Perhatikan pernyataan ini ! 1. Kultur jaringan dapat meningkatkan produksi suatu tanaman. 2. Rekayasa genetika dapat meningkatkan kualitas dari tanaman pangan. 3. Cara konvensional peningkatan mutu pengadaan pangan umumnya lebih mudah diterima masyarakat dari produk bioteknologi. 4. Produk biotektologi dikhawatirkan menjadi bahan polutan biologi. Yang menunjukkan kekurangan dari bioteknologi adalah …. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 3 dan 424. Berikut ini pernyataan tentang pengelolaan limbah dengan menggunakan mikroorganisme. 1. Untuk memberantas hama dapat digunakan pestisida biologi 2. Pestisida biologi berupakan mikroorganisme 3. pestisida biologi berfungsi mengganti bahan kimia pembasmi insekta hama 4. Untuk mempercepat reproduksi hama dapat digunakan feromon insekta 5. Feromon insekta merangsang insekta untuk melakukan perkawinan Pernyataan di atas yang benar adalah … A. 1–2–3 B. 1–3–4 C. 2–3–4 D. 2–3–5 E. 3–4–5 25. Berikut ini merupakan peranan bakteri dalam pemisahan logam 1. Thiobacillus ferooxidans tumbuh pada lingkungan yang mengandung zat organik 2. Thiobacillus ferooxidans adalah salah satu spesies kemolitotrop bakteri pemakan batuan 3. Bakteri Khemoitotrop memperoleh energi dari oksidasi zat organik 4. Para penambang mineral melakukan pembiakan murni terhadap Thiobacillus ferooxidans untuk pemisahan logam murni Pernyataan di atas, yang benar ditunjukkan oleh nomor … A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 2 dan 4Soal Uraian 1. Tuliskan pengertian bioteknologi! Jawaban Bioteknologi berarti sebagai teknologi yang memanfaatkan organisme atau bagian-bagiannya untuk mendapatkan barang dan jasa dalam skala industry untuk memenuhi kebutuhan manusia.}]2. Tuliskan kelebihan bioteknologi konvensional! Jawaban a. Biaya produksi murah. b. Teknologi menggunakan peralatan sederhana. c. Pengaruh jangka panjang sudah dikatahui.}]3. Tuliskan kelebihan bioteknologi modern ! Jawaban a. Hasil dapat diperhitungkan. b. Dapat mengatasi kendala ketidaksesuaian genetic. c. Perbaikan genetic dapat dilakukan secara terarah. d. Menghasilkan individu yang memiliki sifat baru tidak sama dengan sifat alaminya.}]4. Jelaskan kelemahan biotehnologi modern ! Jawaban a. Biaya produksi relative mahal. b. Menjadikan jenis tanaman mono kultur. c. Menyebabkan degradasi gen jenis lokal. d. Memerlukan teknologi canggih. e. Pengaruh jangka panjang belum diketahui.}]5. Tuliskan manfaat bioteknologi tradisional ! Jawaban a. Meningkatkan kandungan protein pada makanan. b. Memiliki nilai ekonomi yang lebih tinggi. c. Meningkatkan hasil pertanian tanpa menghilangkan gen aslinya. d. Biaya yang dikeluarkan relatip murah.}]6. Tuliskan penerapan Bioteknologi bidang pangan! Jawaban Dalam bidang pangan, bioteknologi konvensional telah banyak menghasilkan produk yang sudah sering dikonsumsi oleh manusia, diantaranya tempe, kecap, tapai, roti, yoghurt, keju, mentega, minuman beralkohol, sayuran fermentasi acar , nata de coco}]7. Tuliskan keunggulan Mikroorganisme penghasil PST! Jawaban Mempunyai kemampuan berkembang biak relatif cepat, Mempunyai kandungan protein lebih tinggi dari protein hewan/tumbuhan, Dapat menggunakan substrat limbah sebagai media kultur.}]8. Tuliskan penerapan Bioteknologi bidang pertanian! Jawaban Tananman padi trnsgeni, kapas trangenik, produksi bungan tanpa layu, tembakau resisten terhadap viru, buah jarang busuk. Tanaman kapas ini diperoleh dengan memasukkan gen delta endotoksin Bacillus thuringiensis ke tanaman kapas melalui teknik DNA rekombinan. Tanaman tersebut akan memproduksi protein delta endotoksin yang akan berekasi dengan enzim yang diproduksi lambung serangga, sehingga enzim ttersebut akan berubah menjadi racun. Jika serangga memakan tanaman tersebut maka akan mengalami keracunan hingga mati}]9. Tuliskan dampak Biotehnologi bagi Plasma nutfah! Jawaban Menjadikan tanaman bersifat monokultur, serangga yang berfungsi untuk penyerbukan akan mati, degradasi tanaman yang bersifat lokal.}}10. Tuliskan dampak Biotehnologi bagi Lingkungan! Jawaban Aplikasi bioteknologi di bidang lingkungan digunakan untuk menangani pencemaran lingkungan. Misalnya pada proses pemurnian logam, bahan tambang pada umumnya masih terikat dengan bijihnya kotoran, untuk itu dibutuhkan bahan kimia untuk memurnikannya. Bahan-bahan kimia tersebut banyak yang dibuang sebagai limbah. Permasalahan tersebut dapat diatasi dengan menggunakan bakteri Thiobacillus ferrooxidans. Bakteri ini mampu mengoksidasi belerang yang mengikat logam sehingga pencemaran lingkungan akibat limbah penambangan dapat dikurangi.}] Rekayasagenetika. Rekayasa genetika, juga disebut modifikasi genetika, adalah manipulasi langsung gen suatu organisme menggunakan bioteknologi. Hal ini merupakan satu set teknologi yang digunakan untuk mengubah susunan genetik dari sel, termasuk transfer gen-gen yang berada dan melintasi batas-batas spesies untuk menghasilkan organisme yang Contoh Soal PG Biologi Kelas 12 Bab Bioteknologi. Pembaca Sekolahmuonline, kembali Sekolahmuonline sajikan soal mata pelajaran Biologi kelas XII SMA Bab Bioteknologi lengkap dengan jawabannya. Masih tentang pembahasan Bioteknologi yang terdiri atas dua pembelajaran. Pembelajaran Pertama tentang Prinsip-Prinsip Bioteknologi dan Pembelajaran kedua tentang Penerapan dibaca dan dipelajari, semoga bermanfaat. Jangan lupa berbagi kepada yang lainnya. Sumber pembahsan soal dapat dipercaya, dari Modul PJJ Biologi kelas XII SMA. Selamat dan semangat belajar. Semoga siswa-siswi Indonesia jadi Soal PG Biologi Kelas 12 Bab BioteknologiJawablah soal-soal berikuti ini dengan benar dan tepat!1. Perhatikan berbagai contoh produk bioteknologi berikut ini1. Minuman beralkohol 2. Domba kloning 3. Hormon interferon 4. Tape ketan 5. Antibodi monoklonalProduk bioteknologi modern adalah ..... A. 1, 2 dan 3 B. 1, 3 dan 4 C. 2, 3 dan 4 D. 2, 3 dan 5 E. 3, 4 dan 5Jawaban D2. Penerapan Bioteknologi untuk mendapatkan varietas-varietas unggul akan menjuruspada….A. menurunkan kualitas lingkungan B. menurunkan kualitas produk pertanian C. meningkatnya keanekaragaman ekologi D. meningkatnya keanekaragaman genetik E. meningkatnya jenis hama tanamaJawaban E3. Mikroorganisme yang efektif untuk pembuatan sel tunggal adalah …. A. Spirulina dan Fusarium B. Bakteri dan jamur C. Spirulina dan Chlorella D. Penicillium dan Saccharomyces E. Chlorella dan PenicilliumJawaban C4. Dalam pembuatan yoghurt, susu kental, ditanami mikroba sejenis Streptococcus, Thermophillus. Tujuannya adalah …. A. menurunkan lemak dan asam B. menurunkan suhu dan asam C. meningkatkan cita rasa D. meningkatkan keasaman E. menurunkan kadar asamJawaban D5. Tahap-tahap teknologi plasmid untuk memproduksi insulin adalah …. A. pemotongan plasmid → gen insulin → bakteri B. gen insulin dipotong → cangkok ke bakteri → plasmid C. pemotongan gen insulin → plasmid → bakteri D. bakteri dipotong → gen insulin → plasmid E. gen insulin → bakteri → plasmidJawaban B6. Hibridoma sering digunakan untuk memperoleh antibodi. Sel hibridoma merupakan peleburan dari ….A. virus dan bakteri B. kanker dan limfosit C. bakteri dan sel limfosit D. bakteri dan kanker E. virus dan sel limfositJawaban B7. Penolakan masyarakat terhadap penanaman kapas transgenik di Sulawesi, karenamenimbulkan kekhawatiran pada ekosistem yakni ......A. Kapas transgenik tidak ekonomis B. Teknik pembentukan kapas transgenik menggunakan virus C. Kapas transgenik diduga membawa penyakit menular berbahaya D. Pergeseran biodiversitas tanaman kapas asli secara besar-besaran E. Kapas transgenik sulit dirawat oleh petani stempatJawaban D8. Proses pembentukan organism baru, yang secara alamiah tidak mungkin terjadi dialam dapat diperoleh dengan cara teknik rekayasa genetika. Teknik rekayasa genetika didukung/ ditunjang oleh adanya hal-hal berikut, kecuali ….A. Ditemukan enzim endonuklease restriksi B. Adanya sel yang mampu berfusi C. Adanya teknik fermentasi D. Ditemukan enzim ligase E. Ditemukannya plasmidJawaban C9. Bioteknologi dapat diterapkan untuk mengubah dan meningkatkan nilai tambah pangan, serta pembuatan sumber pangan baru dengan bantuan mikroba. Hubungan yang benar antara mikroba dengan produk yang dihasilkan adalah …A. Acetobacter xylinum - Keju lunak B. Candida utilis - Tempe C. Rhizopus oligosporus - Protein sel tunggal PST D. Lactobacillus bulgaricus - Yoghurt E. Penillium camemberti - Nata de cocoJawaban D10. Pemanfaatan aplikasi bioteknologi untuk pemenuhan kebutuhan pangan sudah mulai beralih ke pemanfaatan PST Protein Sel Tunggal karena memiliki kelebihan kecuali ....A. nilai ekonomi tinggi B. sumber energinya cukup banyak C. kadar protein tinggi ± 80% D. media pembiakannya selulosa, methanol atau minyak bumi E. semua orang bisa melakukannya Jawaban C11. Bioteknologi di bawah adalah ... A. Hibridoma B. Kloning C. Transplantasi gen D. Kultur jaringan E. Transplantasi nucleusJawaban D 12. Berikut ini beberapa bahan makanan yang difermentasikan oleh mikroorganisme dengan produk-produknya Hubungan yang benar antara bahan mentah dengan mikroorganisme dan produknya adalah ...A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 E. 3 dan 5 Jawaban B13. Perhatikan pernyataan ini ! 1. Kultur jaringan dapat meningkatkan produksi suatu tanaman. 2. Rekayasa genetika dapat meningkatkan kualitas dari tanaman pangan. 3. Cara konvensional peningkatan mutu pengadaan pangan umumnya lebih mudah diterima masyarakat dari produk bioteknologi. 4. Produk biotektologi dikhawatirkan menjadi bahan polutan biologi. Yang menunjukkan kekurangan dari bioteknologi adalah …. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 3 dan 4 Jawaban E14. Berikut ini pernyataan tentang pengelolaan limbah dengan menggunakan mikroorganisme. 1. Untuk memberantas hama dapat digunakan pestisida biologi 2. Pestisida biologi berupakan mikroorganisme 3. pestisida biologi berfungsi mengganti bahan kimia pembasmi insekta hama 4. Untuk mempercepat reproduksi hama dapat digunakan feromon insekta 5. Feromon insekta merangsang insekta untuk melakukan perkawinanPernyataan di atas yang benar adalah … A. 1–2–3 B. 1–3–4 C. 2–3–4 D. 2–3–5 E. 3–4–5 Jawaban D15. Berikut ini merupakan peranan bakteri dalam pemisahan logam 1. Thiobacillus ferooxidans tumbuh pada lingkungan yang mengandung zat organik 2. Thiobacillus ferooxidans adalah salah satu spesies kemolitotrop bakteri pemakan batuan3. Bakteri Khemoitotrop memperoleh energi dari oksidasi zat organik 4. Para penambang mineral melakukan pembiakan murni terhadap Thiobacillus ferooxidans untuk pemisahan logam murni Pernyataan di atas, yang benar ditunjukkan oleh nomor … A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 2 dan 4 Jawaban E Nikmatbanget kan makannya? Tapi kamu tau gak sih kalau kecap, roti, tempe, mentega, tape, bahkan keju yang sering kita makan itu merupakan hasil dari proses bioteknologi? Kalau belum, yuk, kita pelajari apa itu bioteknologi bersama-sama, biar kita juga bisa tahu apa aja sih yang dihasilkan oleh bioteknologi ini. Selamat berjumpa kembali teman-teman, kali ini admin akan memberikan contoh soal pilihan ganda dan jawaban serta pembahasan bioteknologi kelas 9. Semoga saja contoh soal pilihan ganda dan jawaban serta pembahasan bioteknologi kelas 9 ini bermanfaat buat kita semua. Pengertian bioteknologi adalah cabang ilmu yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup bakteri, fungi, virus, dan lain-lain maupun produk dari makhluk hidup enzim, alkohol dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa. Saat ini perkembangan bioteknologi tidak hanya didasari pada biologi semata, tetapi juga pada ilmu-ilmu terapan dan murni lain, seperti biokimia, komputer, biologi molekular, mikrobiologi, genetika, kimia, matematika, dan lain sebagainya. Soal No. 1. Proses pembuatan tape etanol melalui reaksi berikut … a. Glukosa → CO2 + H2O + Energi b. Glukosa → Etanol + CO2 + Energi c. Glukosa → Etanol + H2O + Energi d. Glukosa → CO2 + H2O + Etanol Jawaban B Soal No. 2. Teknik rekayasa genetika didukung/ditunjang oleh adanya hal-hal berikut , kecuali…. A. ditemukan enzim endonuklease restriksi B. adanya sel yang mampu berfusi C. adanya teknik fermentasi D. ditemukan enzim ligase E. ditemukannya plasmid Jawaban C Soal No. 3. Pengertian revolusi hijau adalah…. A. tindakan penggunaan bibit unggul untuk meningkatkan hasil panen B. perluasan lahan pertanian untuk menambah jumlah produksi C. budidaya ganggang sebagai makanan D. pengembangan teknologi pertanian untuk meningkatkan produksi pangan E. pengubahan lahan tidak produktif menjadi area pertanian Jawaban D Soal No. 4. Bioteknologi kultur jaringan akan berhasil bila memenuhi persyaratan di bawah ini, kecuali . A. pemilihan eksplan yang baik B. penggunaan medium yang cocok C. dilakukan dalam keadaan aseptik D. eksplan ditempatkan pada suhu tinggi secara intensif E. pengaturan suhu lingkungan yang baik Jawaban D Soal No. 5. Teknologi plasmid dalam rekayasa genetika adalah…. A. Pemotongan gen tertentu untuk dibuang B. Mengganti gen dengan gen lain C. Mengidentifikasi gen tertentu untuk pemotongan D. Mencari gen tertentu yang cocok dengan DNA bakteri E. Penyambungan gen tertentu dengan DNA bakteri Soal No. 6. Berikut ini merupakan kelebihan pengawetan makanan dengan menggunakan radiasi, kecuali A. Kesegaran bahan pangan tidak berubah B. Tidak membusuk selamanya C. Tidak menimbulkan polusi lingkungan D. Meningkatkan mutu dan hygiene bahan pangan E. Tidak menimbulkan residu zat kimia pada makanan Jawaban B Pembahasan Penggunaan teknologi nuklir radioisotop dalam bidang teknologi pangan lazim disebut proses iradiasi. Iradiasi bahan pangan mempunyai beberapa kelebihan bila dibandingkan dengan proses pengawetan konvensional antara lain a. Dapat dilakukan pada bahan yang telah dikemas b. Kesegaran bahan pangan tidak berubah c. Tidak menimbulkan residu zat kimia pada makanan d. Tidak menimbulkan polusi pada lingkungan e. Dapat menggunakan bahan pengeras yang murah f. Dapat meningkatkan mutu dan hygiene bahan makanan Penggunaan Radio Isotob adalah Unsur kimia yang stabil yang dibuat labil karena penyinaran sinar radioaktif dari unzur radioktif di reaktor Soal No. 7. Dampak negatif yang ditimbulkan oleh kemajuan ilmu dan teknologi terhadap sumber daya manusia adalah .. A. Timbulnya pengangguran tenaga kerja pasar B. Menurunnya sumber plasma nutfah C. Produksi yang berlebihan menyebabkan turunnya harga D. Terjadinya perubahan sikap social E. Lahan pertanian berkurang, produksi kecil Jawaban D Pembahasan Kemajuan ilmu dan teknologi disamping memberikan dampak positif terhadap kelestarian sumber daya alam, juga dapat memberikan dampak negative terutama pada sumber daya alam manusia. Dampak negative yang dapat dirasakan pada sumber daya manusia adalah terjadinya perubahan sikap social. Padarekayasa genetika membutuhkan beberapa enzim yang berperan dalam prosesnya. Contohnya seperti enzim endonuklease ligase yang berperan sebagai lem biologi atau menyambung rantai DNA nantinya. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Bagianini menjelaskan tahapan tanggung jawab lingkungan perusahaan dan membahas pendekatan organisasi yang digunakan perusahaan untuk mengelola masalah lingkungan secara efektif. Bagian berikut menjelaskan mengapa mengelola keberlanjutan dapat meningkatkan daya saing strategis perusahaan. Tahap pertama adalah pencegahan polusi, yang berfokus pada "meminimalkan atau menghilangkan limbah

Teknikrekayasa genetika didukung/ditunjang oleh adanya hal- hal berikut, kecuali A. adanya sel yang mampu berfusi. Jawaban diposting oleh: HannaNH9545. C) adanya teknik fermentasi. Jawaban diposting oleh: fahrill7708. C. adanya teknik fermentasi. Jawaban diposting oleh: zizi6980.
RekayasaGenetik Pangan adalah suatu proses yang meiibatkan pemindahan gen (pembawa sifat) dari suatu jenis hayati ke jenis hayati lain yang berbeda atau sama untuk mendapatkan jenis baru yang mampu menghasilkan produk Pangan yang lebih unggul. hasil pengujian keamanan Pangan Produk Rekayasa Genetik yang dilakukan oleh institusi yang .
  • 2muj1rpch8.pages.dev/622
  • 2muj1rpch8.pages.dev/270
  • 2muj1rpch8.pages.dev/370
  • 2muj1rpch8.pages.dev/378
  • 2muj1rpch8.pages.dev/509
  • 2muj1rpch8.pages.dev/82
  • 2muj1rpch8.pages.dev/157
  • 2muj1rpch8.pages.dev/311
  • 2muj1rpch8.pages.dev/312
  • 2muj1rpch8.pages.dev/488
  • 2muj1rpch8.pages.dev/354
  • 2muj1rpch8.pages.dev/574
  • 2muj1rpch8.pages.dev/577
  • 2muj1rpch8.pages.dev/28
  • 2muj1rpch8.pages.dev/958
  • teknik rekayasa genetika didukung oleh adanya hal hal berikut kecuali